Tentang Kami
PT. TARUMAJAYA ADI GEMILANG didirikan sejak 1997 di bawah nama PD. Union Jaya Rubber, kami merupakan sebuah perusahaan yang terlibat dalam pengolahan karet dari bahan baku menjadi barang jadi. Kami adalah satu perusahaan pengolahan karet terpadu yang ikut serta pada kedua proses
manufaktur yang telah dipersingkat dari bahan baku untuk mencetak sampai
menjadi barang jadi.
Di tahun 2005 kami juga melakukan untuk mengeksplorasi usaha baru dengan cara mengolah bahan yang terbuat dari polyurethane casting. Berbagai varian yang kami telah produksi sejauh ini adalah bushings, rollers, gaskets, linings, seals, diafraghma , dll.
Sudah menjadi komitmen kita menyediakan nilai tambah pada pelanggan kami. Hal itu karena kepuasan pelanggan dan kecepatan produksi menjadi prioritas utama kami. Misi kami adalah membentuk PT. TARUMAJAYA ADI GEMILANG sebagai sebuah entitas baru di dalam produksi rubber, polyurethane dan part mesin untuk industri nasional Indonesia.
Dalam rangka untuk merealisasikan komitmen dan misi, kami juga menyiapkan sarana dan sumber daya manusia yang terbaik, agar kami bisa selalu mengembangkan kemampuan kami untuk bisa terus memenuhi permintaan konsumen.

VISI DAN MISI
Visi:
Menjadi pabrikan spare part karet dan polyurethane yg terbaik dan terpercaya dalam mutu dan layanan di Indonesia.
Misi:
- Memberikan kontribusi dan peningkatan nilai bagi masyarakat sekitar.
- Menghasilkan produk spare part yang paling inovatif dan dan berkualitas baik sesuai dengan kebutuhan pelanggan.
- Memelihara dan menyediakan lingkungan kerja yang kondusif bagi karyawan.
KENAPA KAMI?
Kami expert dibidang industri sparepart karet. Kami selalu memberikan hasil yang terbaik untuk anda.
